logo
  • SENI BUDAYA SD: AKTUALISASI MERDEKA BELAJAR

SENI BUDAYA SD: AKTUALISASI MERDEKA BELAJAR

In stock
3
Harga Buku Rp. 121.000
Harga EBook Rp. 61.000
  • Pengarang : Arina Restian, S.Pd. M.Pd
  • Kategori : Pendidikan
  • ISBN : 978-979-796-789-5
  • e-ISBN : 978-979-796-790-1
  • Tahun Terbit : 2023
  • Halaman : 136
  • Cetakan : Pertama
  • Ukuran :
  • Berat : 0,8 kg

Pentingnya buku Pendidikan Seni Budaya Merdeka Belajar ini telah dapat diselesaikan dengan sangat baik. Buku ini disusun sebagai bahan ajar Seni Budaya sebagai bentuk reaktualisasi dalam mewujudkan program Merdeka Belajar dalam menyiapkan Pendidikan Profesional dalam menyajikan sebuah pengalaman ketrampilan yang berkualitas, yang nantinya akan membekali mahasiswa, dan calon pendidik seni khususnya di bidang seni budaya, dan pentingnya menciptakan generasi yang berkarya Seni Budaya yang multitasking, Melalui Pendidikan seni sebagai untuk meningkatkan kemampuan kreatif ekspresif anak didik dalam mewujudkan kegiatan artistiknya berdasrkan aturan-aturan estetika tertentu. selain itu, pendidikan SBdP di Sekolah Dasar bertujuan menciptakan cipta rasa keindahan dan kemampuan mengolah menghargai seni. Jadi melalui seni, kemampuan cipta, rasa dan karsa anak di olah dan dikembangkan. Selain mengolah cipta, rasa dan karsa seperti yang diterapkan di atas, pendidikan seni merupakan mengolah berbagai ketrampilan berpikir. Hal tersebut meliputi ketrampilan kreatif, inovatif, dan kritis. Ketrampilan ini di olah melalui cara belajar induktif dan deduktif secara seimbang. Dunia Pendidikan dalam konteks Merdeka Belajar adalah menyiapkan salah satu upaya kemerdekaan dalam berpikir dan berekspresi. Pada dasarnya program merdeka belajar ini memiliki tujuan untuk memerdekakan guru dan siswa. Ini sejalan dengan semangat Ki Hajar Dewantara yaitu memerdekakan manusia khususnya dalam hal Pendidikan, Oleh sebab itu, aktivitas berolah seni dapat dikembangkan melalui bermain. Melalui bermain kemampuan mencipta atau berkarya, bercita rasa estetis dan berapresiasi seni diperoleh secara menyenangkan. Melalui kondisi yang menyenangkan seperti ini, anak akan mengulang setiap aktivitas belajarnya secara mandiri dan akan menjadi kebiasaan dan keinginan terhadap seni. Selamat Belajar sebagai support dalam Merdeka Belajar dari Bapak  Menteri Pendidikan Kebudayaan, Riset dan Teknologi RI.

Prakata ~   v

Daftar Isi  ~   vii

Bab 1        Pendidikan Abad 21 ~   1 

  1. Implementasi Pengembangan Kecakapan Abad 21 dan Literasi Pembelajaran dalam Perencanaan Pelaksanaan          Pembelajaran (RPP) ~ 8
  2. Konsep pembelajaran abad 21 menggunakan 4C ~ 15
  3. Karakteritik Guru Abad 21  ~ 16
  4. Model Pembelajaran Abad 21 ~ 18

Bab  2          Pendidikan Seni Budaya SD berbasis Merdeka Belajar ~ 21

  1. Pendidikan Seni Budaya dan Keterampilan (SBK) ~ 28
  2. Sifat Pendidikan Seni Budaya dan Keterampilan ~ 29
  3. Ruang Lingkup Pendidikan Seni Budaya dan Keterampilan ~ 30
  4. Konsep Karya Kerajinan dalam Pendidikan Seni Budaya dan              Keterampilan Membuat sebuah karya kerajinan merupakan    salah satu bidang keterampilan dalam Pendidikan Seni Budaya               dan Keterampilan ~ 30
  5. Konsep Motif Hias dalam Karya Kerajinan ~ 31
  6. Pengertian hasil belajar ~ 32
  7. Evaluasi Hasil Belajar Pembelajaran Seni Budaya Merdeka Belajar ~ 33
  8. Metode Demonstrasi ~ 35

Bab  3  Belajar dan Berkarya Melalui Seni ~ 39

  1. Pembelajaran Rekreatif Pembelajaran Seni Budaya Merdeka Belajar  ~ 40
  2. Seni Budaya Mata Pelajaran Yang Kondisional  ~ 41
  3. Pendidikan Seni Budaya Merdeka Belajar ~ 32
  4. Kreativitas Pendidikan Seni Budaya Merdeka Belajar ~ 49
  5. Kebutuhan akan Kreativitas ~ 50
  6. Pembinaan Kreativitas melalui Pendidikan Seni di tingkat   sekolah Dasar, Madrasah Ibtidayah dan Menengah ~ 51
  7. Pengertian Guru Kreatif Pendidikan Seni Budaya Merdeka
  8.    Belajar ~  52

  9. Ciri-ciri Guru yang Kreatif Pendidikan Seni Budaya Merdeka
  10.     Belajar ~ 53

  11. Faktor-faktor yang mempengaruhi Kreativitas Guru Pendidikan  Seni Budaya Merdeka Belajar ~ 54

 

Bab  4  Keindahan Berkarya Cipta ~ 59

  1. Kreatifitas Seniman dalam Berkarya ~ 61
  2. Budaya Sebagai Ide Kreatifitas Seniman Berkarya dalam Merdeka Belajar ~ 63
  3. Pendorong Seniman Berkreatifitas dalam Karya Seni dalam Merdeka Belajar  ~ 64
  4. Kebutuhan akan Kreativitas ~ 72
  5. Usaha pengembangan profesi tenaga kependidikan ~ 77

Bab 5. 

Merdeka belajar Seni ~ 79

Daftar Pustaka ~ 113

Glosarium ~ 119

Indeks  ~ 123

Biodata Singkat Penulis ~ 125

Informasi

Stay Connected