Perkembangan masyarakat secara global pada abad XXI, mengakibatkan perubahan signifikan terhadap seluruh bangsa di dunia. Revolusi teknologi komunikasi berimplikasi pada perubahan orientasi kebudayaan maupun ideologi manusia, sehingga menjadi bersifat global. Tantangan globalisasi tersebut begitu cepat dan berpengaruh secara signifikan terhadap semua manusia di berbagai belahan dunia, termasuk Indonesia. Bangsa Indonesia sebagai bagian dari bangsa-bangsa di dunia diperhadapkan dengan tantangan ketidakadilan, eksploitasi, dehumanisasi yang berdimensi global. Globalisasi telah menjadi alasan yang legitim bagi berlangsungnya praktik hidup antar bangsa yang makin menempatkan bangsa-bangsa yang maju secara ekonomi dan kuat secara kebudayaan serta politik sebagai penentu konstelasi dunia global yang mengakibatkan terjadinya ketidaksetaraan dan ketidakadilan global (global injustice) dalam relasi antar bangsa. Di samping problem globalisasi itu, dalam hal ini semakin menantang bangsa Indonesia untuk menghadapi perubahan dunia saat ini bangsa Indonesia juga mengahadapi tantangan internal yang signifikan. Signifikansinya terutama terletak pada melemahnya orientasi dasar ke-Indonesia-an sebagai sebuah bangsa yang sejak dilahirkan pada 17 Agustus 1945 telah memproklamasikan dirinya kepada dunia sebagai bangsa yang berdasar pada nilai-nilai religius, kemanusiaan, demokrasi dan hukum, serta keadilan sosial.
PRAKATA v
DAFTAR ISI vii
BAB 1 PENDAHULUAN 1
A. Latar Belakang Filosofis dan Tujuan Pendidikan Kewarganegaraan di Perguruan Tinggi 1
B. Tujuan Pembelajaran Pendidikan Kewarganegaraan 8
BAB 2 PANCASILA SEBAGAI SISTEM FILSAFAT 13
A. Pengertian Filsafat 13
B. Ciri-ciri Berfikir secara Kefilsafatan 15
C. Cabang-cabang Filsafat dan Aliran-alirannya 16
D. Pengertian Pancasila sebagai Suatu Sistem 20
E. Pancasila sebagai Suatu Sistem Filsafat 21
BAB 3 PANCASILA SEBAGAI IDEOLOGI BANGSA DAN NEGARA 25
A. Pancasila sebagai Ideologi Bangsa dan Negara Indonesia 25
B. Pancasila sebagai Salah Satu Ideologi Besar di Dunia 26
C. Pancasila sebagai Jati Diri Bangsa Indonesia 30
BAB 4 IDENTITAS NASIONAL 31
A. Sejarah Kelahiran Faham Nasionalisme Indonesia 32
B. Hakikat Bangsa dan Negara 33
C. Karakteristik Identitas Nasional 34
D. Proses Berbangsa dan Bernegara 35
E. Faham Kebangsaan 36
BAB 5 NEGARA DAN KONSTITUSI 49
A. Unsur-unsur Negara 50
B. Konsep Konstitusi 52
BAB 6 HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA 57
A. Hak dan Kewajiban dalam UUD 1945 57
B. Syarat-syarat Memperoleh Kewarganegaraan 59
BAB 7 DEMOKRASI INDONESIA 67
A. Pengertian Demokrasi dan Pendidikan Demokrasi 67
B. Sejarah Pertumbuhan Demokrasi 69
C. Teori, Konsepsi dan Ciri Demokrasi 70
D. Bentuk dan Perkembangan Demokrasi Sejak Indonesia Merdeka 71
BAB 8 HAM DAN RULE OF LAW 79
A. Rule of Law (Negara Hukum) 79
B. Hak Asasi Manusia 88
BAB 9 GEOPOLITIK INDONESIA 99
A. Konsepsi Geopolitik 99
B. Geopolitik Indonesia : Wawasan Nusantara 105
C. Otonomi Daerah 112
D. Geopolitik Indonesia di Era Globalisasi 115
BAB 10 GEOSTRATEGI 119
A. Pengertian Ketahanan Nasional 119
B. HakIkat Ketahanan Nasional 120
C. Sifat-sifat Ketahanan Nasional 121
D. Konsepsi Dasar Ketahanan Nasional 122
E. Komponen Strategi Asta Grata 124
F. Ketahanan Regional 132
BAB 11 MASYARAKAT MADANI DAN PENGEMBANGAN KARAKTER KEPEMIMPINAN MASA DEPAN 133
A. Membangun Masyarakat Madani: Tinjauan Birokrasi Politik 133
B. Membangun Masyarakat Madani: Perspektif Kebudayaan 141
C. Membangun Masyarakat Madani: Perspektif Agama 148
D. Pengembangan Konsep Pendidikan Kewarganegaraan Berkarakter Indonesia dalam Kerangka Kepemimpinan Nasional Indonesia 155
DAFTAR PUSTAKA 173
INDEKS 183
CURICULUM VITAE 186