Buku Stigmasterol Daun Beluntas sebagai Antifertilitas ini merupakan salah satu buku ajar yang disusun sebagai buku pengayaan dan salah satu referensi mahasiswa Biologi dan Pendidikan Biologi, kedokteran hewan, serta ilmu serumpun yang cakupan bahasannya tentang fertilitas dan antifertilitas senyawa metabolit sekunder yang berasal dari bahan alam seperti tumbuhan serta bahasan bioinformatika. Buku ajar ini disusun tidak hanya terkait dengan teori seputar bab yang dibahas namun juga berisi kegiatan penugasan individu maupun kelompok dengan desain praktik secara langsung sehingga memberikan kesempatan bagi peserta didik untuk lebih mengeksplor kemampuan dalam menemukan dan mencari informasi, selain itu juga didesain dengan tambahan pencarian informasi berupa analisis artikel jurnal dan penyusunan proposal mini riset sesuai dengan topik yang dibahas yang akan memberikan pengalaman awal bagi peserta didik dalam merencanakan dan implementasi suatu metode ilmiah. Buku ini secara keseluruhan berisi materi tentang, 1) beluntas dan potensinya sebagai bahan obat, 2) desain penelitian potensi beluntas dalam pendidikan, 3) kandungan kimia beluntas dan kajian analisis bioinformatika, 4) stigmasterol dan potensinya sebagai obat, 5) fertilitas dan antifertilitas tikus putih jantan, 6) spermatogenesis tikus putih jantan, 7) beluntas berpotensi sebagai antifertilitas, 8) kriteria kualitas spermatozoa dan hasil penelitian tentang stigmasterol sebagai antifertilitas pria. Buku ini dapat digunakan secara mandiri karena dilengkapi dengan pendahuluan yang berisi kemampuan akhir yang harus dikuasai oleh mahasiswa, uraian materi, dan latihan soal/ tugas serta rangkuman pada setiap babnya. Selain itu, buku ini juga dilengkapi dengan gambar dan foto yang relevan dengan bab yang dibahas yang akan memudahkan peserta didik/ mahasiswa dalam mempelajari setiap materi.
Prakata v
Daftar Isi vii
Daftar Tabel ix
Daftar Gambar x
Bab 1 Beluntas dan Potensinya Sebagai Bahan Obat 1
A. Pendahuluan 1
B. Uraian Materi 1
C. Soal Latihan/Tugas Mahasiswa 12
D. Rangkuman 12
Bab 2 Desain Penelitian Potensi Be,untas dalam Pendidikan 13
A. Pendahuluan 13
B. Uraian Materi 14
C. Soal Latihan/Tugas Mahasiswa 30
D. Rangkuman 30
Bab 3 Kandungan Kimia Beluntas dan Kajian Analisis Bioinformatika 31
A. Pendahuluan 31
B. Uraian Materi 32
C. Soal/ Tugas Mahasiswa 49
D. Rangkuman 49
Bab 4 Stigmasterol dan Potensinya Sebagai Obat 51
A. Pendahuluan 51
B. Uraian Materi 52
C. Soal/ Tugas Mahasiswa 67
D. Rangkuman 67
Bab 5 Fertilitas dan Antifetilitas Tikus Putih Jantan 69
A. Pendahuluan 69
B. Uraian Materi 69
C. Soal/ Tugas Mahasiswa 81
D. Rangkuman 82
Bab 6 Spermatogenesis Tikus Putih Jantan 85
A. Pendahuluan 85
B. Uraian Materi 86
C. Soal/ Tugas Mahasiswa 105
D. Rangkuman 106
Bab 7 Beluntas Berpotensi Sebagai Antifertilitas 109
A. Pendahuluan 109
B. Uraian Materi 109
C. Soal/ Tugas Mahasiswa 124
D. Rangkuman 125
Bab 8 Kriteria Kualitas Spermatozoa dan Stigmasterol Sebagai Antifertilitas Pria 127
A. Pendahuluan 127
B. Uraian Materi 127
C. Soal/ Tugas Mahasiswa 140
D. Rangkuman 141
Daftar Pustaka 145
Glosarium 171
Indeks 187
Biografi Singkat Penulis 191